administrator

MENGAGUNGKAN ILMU DAN AHLI ILMU

MENGAGUNGKAN ILMU DAN AHLI ILMU

A.    MENGAGUNGKAN ILMU Penting diketahui,Seorang pelajar tidak akan memperoleh kesuksesan ilmu dan tidak pula ilmunya dapat bermanfaat, selain jika mau mengagungkan ilmu itu sendiri, ahli ilmu, dan menghormati keagungan gurunya.Dan dapatnya orang mencapai sesuatu hanya karena mengagungkan sesuatu itu, dan gagalnya pula karena tidak mau mengagungkannya. B.     MENGAGUNGKAN GURU Termasuk …

Tanya Jawab Seputar Strategi Pembelajaran

Tanya Jawab Seputar Strategi Pembelajaran

Tanya Jawab Seputar Strategi Pembelajaran 1.     Jelaskan apa yang dimaksud dengan : a)     Belajar dan Pembelajaran b)     Jelaskan masing-masing  tujuannya! Jawab: a)     Belajar adalah suatu proses di dalam kepribadian manusia yang menghasilkan perubahan dan  perubahan tersebut ditampakkan dalam bentuk peningkatan kualitas tingkah laku seperti peningkatan kecakapan, pemahaman, keterampilan, daya pikir …

Tentang dan Penjelasan Hukum Newton

Tentang dan Penjelasan Hukum Newton

Pernahkah kalian melihat orang mendorong mobil yang mogok? Ada orang ramai-ramai mendorong mobil yang mogok. Suatu dorongan atau tarikan yang diberikan pada benda dinamakan dengan gaya. Bagaimanakah keadaan mobil yang diberi gaya itu? Apakah dapat bergerak atau masih tetap diam? Apakah yang menyebabkan suatu benda itu bergerak? Apa pula pengaruh …

Sejarah dan Keagungan Madzhab Syafi’i

Sejarah dan Keagungan Madzhab Syafi'i

Mazhab Syafi’i (bahasa Arab: شافعية , Syaf’iyah) adalah mazhab fiqih yang dicetuskan oleh Muhammad bin Idris asy-Syafi’i atau yang lebih dikenal dengan nama Imam Syafi’i[1][2]. Mazhab ini kebanyakan dianut para penduduk Mesir bawah, Arab Saudi bagian barat, Suriah, Indonesia, Malaysia, Brunei, pantai Koromandel, Malabar, Hadramaut, dan Bahrain. Sejarah Pemikiran fiqh …

Fakta 10 Ilmuwan Muslim Terbesar dan Terhebat Sepanjang Sejarah

Fakta 10 Ilmuwan Muslim Terbesar dan Terhebat Sepanjang Sejarah

Para ilmuwan dan penemu Muslim (Arab, Persia dan Turki) telah berhasil, membuat beberapa penemuan yang luar biasa ratusan tahun lebih dulu dibanding rekan-rekan mereka di Eropa. Mereka menarik pengaruh dari filsafat Aristoteles dan Neo-Platonis, termasuk Euclid, Archimedes, Ptolemy dan lain-lain. Kaum muslimin pada saat itu telah berhasil membuat berbagai penemuan …